Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

CARA MENGATUR JARAK SPASI BARIS / PARAGRAF ( LINE SPACING )

Dalam mengetik kita mungkin harus mengatur jarak spasi baris / paragraf ( line spacing ). Misalkan kita dalam membuat laporan tugas ahir kita di wajibkan menggunakan jarak spasi garis / line spacing 1,5. Magsud dari jarak 1,5 tersebut adalah ketika pergantian baris ketika kita mengetik, jarak yang di gunakan adalah 1,5. Untuk lebih jelasnya kita lihat contoh di bawah ini :

line spacing berjarak 1

line spacing berjarak 1,5
Dari contoh gambar tampak perbandingan antara line spacing 1 dan 1,5. Lalu bagaimana cara kita merubah line spacing yang semula dari format awal 1 menjadi 1,5 ? mari kita pelajari bersama - sama.

ketika kita telah mengetik, maka hanya beberapa langkah untuk merubah line spacing tersebut. langkah pertama kita blog ketikan kita tersebut seperti gambar di bawah ini :


Kemudian kita arahkan kursor mouse kita ke arah menu pengaturan line spacing seperti terlihat pada gambar di bawah ini :


Kemudian akan muncul menu drop down seperti gambar di bawah ini :


Kemudian kita klik angka 1.5. ahirnya jadilah format yang kita inginkan seperti gambar diatas ( line spacing berjarak 1,5 ).

ternyata sangat mudah kan cara merubah format jarak spasi baris / paragraf ( line spacing ) ?. Jika kita mencoba dan belajar pastilah semua akan menjadi mudah.

11 comments for "CARA MENGATUR JARAK SPASI BARIS / PARAGRAF ( LINE SPACING )"

UCOKMONALISA December 12, 2012 at 10:48 PM Delete Comment
terima kasih mohon izin copy paste insya Allah yang ada di web ini ...salam
Anonymous December 31, 2012 at 11:19 AM Delete Comment
terimakasih banyak, lumayan untuk bahan pembelajaran anak saya iklan baris
Unknown February 22, 2013 at 9:47 PM Delete Comment
Thanks
Sudi Adi April 24, 2013 at 8:55 AM Delete Comment
thanx ya gan.
sangat bermamfaat ini infonya
Anonymous June 13, 2013 at 5:01 PM Delete Comment
wah keren tipsnya :D kunjungi balik ya paragraf
butoijoh July 30, 2013 at 9:16 AM Delete Comment
Terima kasih infonya.

Roller Blind & Pintu dan Jendela
Unknown March 19, 2014 at 3:02 PM Delete Comment
bagus banget..thx y

Unknown March 19, 2014 at 3:02 PM Delete Comment
bagus banget ..yhx
Unknown May 29, 2014 at 3:37 AM Delete Comment
akhirnya permasalahan dalam mengatur jarak bisa spasi baris bisa terselesaikan

terimakasih

belajar komputer pemula
Arisha July 1, 2014 at 11:39 PM Delete Comment
terima kasiihhh
Unknown July 17, 2014 at 4:18 AM Delete Comment
Klo di corel bagaimana cara pengaturan line spacingnya?